Gelandang LA Galaxy, David Beckham, membantu timnya merebut piala dalam laga Final MLS Cup melawan Houston Dynamo di California, Minggu (20/11/2011). Di akhir kontraknya bersama LA Galaxy, ini adalah pertandingan yang sangat emosional bagi mantan pemain Setan Merah tersebut.

http://media.vivanews.com/images/2011/11/21/132926_laga-final-mls-cup.jpg
Gelandang LA Galaxy, David Beckham mengangkat piala usai memenangkan laga Final MLS Cup melawan Houston Dynamo di California

http://media.vivanews.com/images/2011/11/21/132916_laga-final-mls-cup.jpg
Gelandang LA Galaxy, David Beckham saat menendang bola dalam laga Final MLS Cup melawan Houston Dynamo.

http://media.vivanews.com/images/2011/11/21/132917_laga-final-mls-cup.jpg
Gelandang LA Galaxy, David Beckham saat menggiring bola dalam laga Final MLS Cup melawan Houston Dynamo.

http://media.vivanews.com/images/2011/11/21/132918_laga-final-mls-cup.jpg
Gelandang LA Galaxy, David Beckham saat menghindari serangan.

http://media.vivanews.com/images/2011/11/21/132928_laga-final-mls-cup.jpg
Gelandang LA Galaxy, David Beckham memeluk rekan setimnya usai memenangkan laga Final MLS Cup melawan Houston Dynamo di California, Minggu (20/11/2011)

http://media.vivanews.com/images/2011/11/21/132927_laga-final-mls-cup.jpg
Gelandang LA Galaxy, David Beckham menerima medali



sumber :http://foto.vivanews.com/read/5134/68443-david-beckham-bantu-la-galaxy-raih-piala