Headline

Jakarta – Sudahkah Anda mengakses Google hari ini? Merasa heran melihat logo raksasa mesin pencari itu berubah menjadi gambar seorang wanita dengan botol-botolnya?

Pada hari ini, Senin (7/11), Google memberikan tributnya untuk memperingati hari lahir ahli fisikia-kimia ternama Marie Curie ke-144. Tampak, logo Google berubah menampilkan Curie sedang di laboratoriumnya bersama sejumlah perlengkapannya.

http://gardenofpraise.com/images/curie.jpg

Wanita Polandia-Prancis ini membuat terobosan dalam radioaktif. Wanita menjadi wanita pertama yang mendapat dua Hadiah Nobel dalam fisika dan kimia. Untuk Hadiah Nobel fisika, ia memperolehnya bersama suaminya, Pierre Curie.

http://3.bp.blogspot.com/-TRs2Jsaol2E/Te4X3URq3AI/AAAAAAAAAEw/1c_glvRbcDU/s1600/Marie_curie_pic.jpg

Tak hanya itu, Curie menjaid wanita pertama dan satu-satunya wanita yang memenangkan Hadiah Nobel dalam dua bidang sains sekaligus. Teori radioaktif, teknik isolasi isotop radioaktif dan penemuan elemen polonium dan radium membuatnya diakui dunia. [mor]

http://rielha.files.wordpress.com/2010/05/marie_curie1.jpg



sumber :http://teknologi.inilah.com/read/detail/1793646/arti-logo-google-hari-ini