https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiA2P0vA23fpZ56uhyphenhyphen6ycAm2hWzXvQOjSlG9xqp_20BxS3joY9hh8qqErskWM9cztZR7YQ-iogHJMG7NhTJkBzSq62Qad4Sxu8eFhdhxzw6NrDXH5CUvTWIUGwUrB1YTWIUglXjwsufVFB3/s1600/3.jpg

Funny Stories -Dimitri Tsykalov adalah seorang seniman dari Rusia yang memiliki hobi membuat karya seni dari berbagai macam sayur dan buah-buahan segar, dan juga daging.

Seniman 48 tahun ini bahkan telah membuat tengkorak dari berbagai buah dan sayur, seperti dari semangka, apel, terong dan kubis.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjFCBOUDON4VTi_xcm8WeWloHPPjGccxf9mV74SmaiygHLjv3ucYgaa5OpnVLqDZMtPdXHa0x7HJee9eq6w3ESRYr2W7fcjcy7BobKBGx02mKFMghu05Zxw2U0BJxuQJIzb2hmNEDQ9ghkI/s1600/4.jpg
Untuk membuat tengkorak ini dan detailnya, Dimitri menggunakan sebuah kapak, gergaji, bor listrik, pisau dapur, sendok, penjepit/ pingset dan juga bantalan-bantalan kapas.

Usai memahat atau mengukir buah dan sayur menjadi tengkorak, Dimitri menunggu karya-karyanya itu membusuk sebelum memotret tengkorak-tengkorak itu.

“Setelah selesai memahat, aku membiarkan oksidasi yang melakukan tugasnya – meninggalkan karya tengkorakku menjadi busuk di studioku selama beberapa hari.

Lalat-lalat membuatku tahu kapan tengkorak itu siap dan siap untuk difoto,” ujar Dimitri.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgHpr20IUdtSLqLEzlXVHjZnBtn0AorfNkaWCbj0iOL8t_cJ6dO5SzwpRuccnAKI05rG-GXQ5KclyipLXVyGSSuNP0a45M2ouMo28Ku46JTKUS-JJrO6e78qoaGT4vLNl2K7Fwr6hFXBgLS/s1600/1.jpg

“Aku enjoy bekerja dengan tanganku dan lebih memilih menggunakan daging, sayuran dan buah-buahan ketimbang marmer, kayu dan tanah liat.

Aku berhati-hati memilih bahan-bahan itu berdasarkan ukuran, kepadatan dan juga warna. Bahan-bahan itu gak terlalu matang tapi juga gak terlalu keras.

Memahat merupakan proses yang lembut dan sangat teliti yang membutuhkan ketepatan,” jelas sang seniman lagi.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhLtH4cUVhxA9OlOqO8jWT6be3fxpv5nUenKpA2IS3emzqnip7XZXrcAMtlFUE3nIJvLy0PHh-YJD78ZXs-dYHyjB9czHFmJmW2y7Y09JLbuX29vzeQKnF-YMLffk1uglYpOj5FungRuEaR/s1600/2.jpg




sumber :http://www.kagakribet.com/fun.php/881r96215O9L/Keren.Tengkorak.Dari.Sayur.Dan.Buah-buahan.html