Melalui usahanya Hess Qiva Glass Decorative, Hedy Yamasari membuat kerajinan glass decorative. Ibu rumah tangga ini melukis pada gelas untuk dijadikan hiasan.
Objek yang dilukis adalah gelas, piring, toples, botol, da benda-benda lainnya yang terbuat dari kaca.
Dengan kerajinan ini berbagai gelas bahkan aquarium ikan bisa disulap menjadi cantik.
Semua produk Hess Qiva dibuat dengan tangan alias handmade.
Produk Hess Qiva bisa didapat di workshopnya yang ada di Jalan RE Martadinata 179 (Depan Taman Pramuka) Bandung.
sumber :http://foto.detik.com/readfoto/2011/09/21/095236/1727003/501/1/membuat-berbagai-kaca-jadi-cantik