Sebuah bus penuh penumpang terjun ke sebuah sungai di Abidjan, Pantai Gading, Jumat (5/8). Sedikitnya 20 orang tewas akibat kecelakaan ini.
Petugas mengevakuasi bangkai bus tersebut. Proses evakuasi korban dan bangkai bus disamsikan puluhan warga. Reuters/Luc Gnago.
Sebelum terjun ke sungai, bus ini terlebih dahulu menabrak 2 mobil dan pembatas jembatan. Reuters/Luc Gnago.
Jenazah korban dievakuasi. AFP/Sia Kambou.
Lebih dari 20 penumpang bus tewas. Reuters/Thierry Gouegnon.
Korban dilarikan ke rumah sakit. Reuters/Thierry Gouegnon.
sumber :http://foto.detik.com/readfoto/2011/08/06/151829/1698060/157/1/bus-masuk-sungai-20-orang-tewas